Text
Kimia Analitik Untuk Mahasiswa Farmasi
Kimia analisa merupakan cabang lmu kimia yang mempelajari pemisahan, identiïikasi senyawa kimia, baik secara kualitatif, maupun kuantitatif. Dengan menggunakan metode tertentu. Metode analisis dapat dibedakan menjadi beberapa macam yaitu metode klasik dan metode modern. Pada metode klasik contohnya pemisahan dan pemurnian zat bahkan penentuan kadar menggunakan metode ekstraksi, volumetri, gravimetri sedangkan metode modern bisa menggunakan alat spektrofotometri, TGĀ, Thermogravimetr dan lain- lain.
Materi yang dibahas dalam buku ini meliputi:
○ Larutan Dan Perhitungan
○ Titrasi
○Asidi Alkalimetri
○Titrasi Redoks (Reaksi Reduksi-Oksidasi)
○ Kompleksometri
○Titrasi Pengendapan (Argentometri) ○Penentuan Kadar Air Differensial Thermal analysis (DTA)
○Gravimetri Differensial Scanning Calorimetry (DSC)
○Polarigrafi
○Voltametri
○Nitrimetri
○Konduktometri
16122024311 | 543.1 vev k C1.3 | Tandon (Rak Tandon) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
16122024312 | 543.1 vev k C2.3 | Rak F : 500 - 599 Natural Science and Mathematics ( Ilmu - Ilmu Alam dan Matematika ) (RF) | Tersedia |
16122024313 | 543.1 vev k C3.3 | Rak F : 500 - 599 Natural Science and Mathematics ( Ilmu - Ilmu Alam dan Matematika ) (RF) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain