PERPUSTAKAAN Universitas Kusuma Husada Surakarta (NPP : 3372052D2019200)

  • Beranda
  • Informasi
  • News
  • Bantuan
  • Pustakawan
  • Area Anggota
  • Pilih Bahasa :
    Arabic Bengali Brazilian Portuguese English Espanol German Indonesia Bahasa Jepang Melayu Persia Russian Thai Turkish Urdu

Search by:

All Author Subject ISBN/ISSN Advanced Search

Last search:

{{tmpObj[k].text}}
Image of Pendidikan Agama Islam dalam keluarga: sebuah panduan lengkap bagi para guru, orang tua, dan calon

Text

Pendidikan Agama Islam dalam keluarga: sebuah panduan lengkap bagi para guru, orang tua, dan calon

MAHMUD - Personal Name; Heri Gunawan - Personal Name; Yuyun Yulianingsih - Personal Name;

Pendidikan agama Islam dalam keluarga merupakan hal yang sangat penting, terutama dalam rangka mewujudkan kehidupan keluarga yang sakinah, mawadah, warahmah, dan muthmainah. Kehidupan keluarga yang demikian, tentu akan sangat berpengaruh terhadap kualitas dan kemajuan umat (baca: bangsa), karena keluarga merupakan barometer kemajuan bangsa. Pendek kata jika keluarga itu baik, maka bangsa itu juga akan menjadi baik. Pun begitu sebaliknya.
Untuk mencapai tujuan itu, maka ada baiknya jika para orang tua, para pendidik, dan juga para calon, untuk mengetahui apa dan bagaimana pendidikan agama Islam dalam keluarga.
Bagaimana caranya? Buku ini akan mencoba menjawab pertanyaan di atas. Keluarga yang islami perlu dipersiapkan sejak awal, yakni sejak pemilihan pasangan hidup, yakni memilih calon suami dan istri, masa pernikahan dan persiapan menuju pernikahan, ketika bersenggama, masa kehamilan dan berbagai hal setelah kehamilan yakni ketika menyusui; pola pendidikan dan pola asuh, serta berbagai hal terkait tanggung jawab orang tua dalam mendidik anak-anaknya, mulai pendidikan keimanan, pendidikan kesehatan hingga pendidikan seksual. Inilah yang menjadi inti pendidikan agama Islam dalam keluarga yang dibahas dalam buku ini.
Kesibukan orang tua dalam memenuhi kebutuhan ekonomi keluarga dan dalam menggapai puncak karier cenderung memperkecil peran orang tua dalam pendidikan anak. Terlebih lagi kuatnya orientasi hidup yang sekularistik dan materialistik membawa implikasi kurangnya perhatian terhadap pendidikan agama yang sesungguhnya sangat fundamental bagi pembentukan anak yang saleh (berkarakter baik). Membaca buku ini akan melahirkan inspirasi dan sekaligus petunjuk bagaimana mewujudkan harapan memiliki anak yang saleh itu menjadi kenyataan.

— Prof. Dr. H. Tobroni, M.Ag.

Guru Besar Ilmu Filsafat Pendidikan Islam
Universitas Muhammadiyah Malang


Ketersediaan
04022020021297.73 Mah p A1Tandon Rak 8 ATersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
04022020022297.73 Mah p A2Sirkulasi Rak 3 C (R 3C)Tersedia
Informasi Detil
Judul Seri
-
No. Panggil
297.73 Mah p A1
Penerbit
Jakarta : Indeks., 2013
Deskripsi Fisik
v, 224 hlm.;biblio: hlm.211-219.; 17,6 x 25 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-8381-47-5
Klasifikasi
297.73
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cet. 2
Subyek
Pendidikan Agama Islam
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
-
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
Komentar

You must be logged in to post a comment

PERPUSTAKAAN Universitas Kusuma Husada Surakarta (NPP : 3372052D2019200)
  • Information
  • Services
  • Librarian
  • Member Area
  • View My Stats

About Us

As a complete Library Management System, SLiMS (Senayan Library Management System) has many features that will help libraries and librarians to do their job easily and quickly. Follow this link to show some features provided by SLiMS.


Social Media

Search

start it by typing one or more keywords for title, author or subject

Keep SLiMS Alive Want to Contribute?

© 2025 — Senayan Developer Community

Powered by SLiMS
Select the topic you are interested in
  • Computer science, information & general works
  • Philosophy & psychology
  • Religion
  • Social sciences
  • Language
  • Pure Science
  • Applied sciences
  • Arts & recreation
  • Literature
  • History & geography
Advanced Search