PERPUSTAKAAN Universitas Kusuma Husada Surakarta (NPP : 3372052D2019200)

  • Beranda
  • Informasi
  • News
  • Bantuan
  • Pustakawan
  • Area Anggota
  • Pilih Bahasa :
    Arabic Bengali Brazilian Portuguese English Espanol German Indonesia Bahasa Jepang Melayu Persia Russian Thai Turkish Urdu
Image of Pencegahan Stunting Periode 1000 Hari Pertama Kehidupan Melalui Intervensi Gizi Spesifik Pada Ibu Hamil Kurang Energi Kronis

Text

Pencegahan Stunting Periode 1000 Hari Pertama Kehidupan Melalui Intervensi Gizi Spesifik Pada Ibu Hamil Kurang Energi Kronis

SIMBOLON, Demsa - Personal Name; Bringwatty Batbual - Personal Name;

Kehamilan menyebabkan meningkatnya metabolisme energi, sehingga kebutuhan energi dan zat gizi lainnya meningkat selama kehamilan. Peningkatan energi dan zat gizi tersebut diperlukan untuk pertumbuhan dan perkembangan janin, pertambahan besar organ kandungan, perubahan komposisi dan metabolisme tubuh ibu. Bila status gizi ibu kurang maka ibu hamil akan mengalami masalah gizi seperti Kekurangan Energi Kronis (KEK) dan anemia gizi.

Kurang Energi Kronis (KEK) dan Anemia merupakan masalah kurang gizi yang sering terjadi pada wanita hamil, yang disebabkan oleh kekurangan energi, protein, dan zat besi dalam jangka waktu yang cukup lama. KEK dan Anemia pada wanita merupakan hasil kumulatif dari keadaan kurang gizi sejak masa janin, bayi, dan kanak-kanaknya, dan berlanjut hingga dewasa. Ibu hamil yang menderita KEK mempunyai risiko kematian ibu mendadak pada masa perinatal, janin lahir mati atau risiko melahirkan bayi dengan berat lahir rendah (BBLR).

Masalah gizi pada ibu hamil Kekurangan Energi Kronis (KEK) perlu segera diintervensi. Pemerintah merekomendasikan Intervensi gizi spesifik dan sensitif. Modul ini berfungsi sebagai media untuk edukasi gizi bagi ibu hamil KEK agar ibu memahami intervensi gizi spesifikan dan sensitif. Modul ini meliputi materi konsep 1000 Hari pertama Kehidupan, konsep stunting, kebutuhan gizi ibu hamil, ibu hamil KEK dan intervensi gizi spesifik pada ibu hamil KEK. Melalui edukasi gizi dengan modul ini diharapkan ibu hamil KEK mengalami perubahan pengetahuan, sikap dan tindakan dalam memenuhi kebutuhan gizinya sehingga melahirkan bayi yang sehat dan menurunkan prevalensi balita stunting.

Buku ini terdiri dari 5 Bab. Pada Bab 1 dan 2 dipaparkan mengenai konsep 1000 hari pertama kehidupan (hpk) dan konsep stunting. Pada Bab 3 dan 4 dipaparkan mengenai kebutuhan gizi ibu hamil dan ibu hamil kurang energi kronik (kek). Pada Bab terakhir dipaparkan mengenai Intervensi gizi spesifik pada ibu hamil kurang energi kronik.


Ketersediaan
03122021011641.563 19 Sim p A1.2Tandon Rak 11 D (R 11 D)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
03122021012641.563 19 Sim p A2.2Rak G : 600 - 699 Technology and Applied Sciences ( Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan ) (Rak G)Tersedia
07062022093641.563 19 Sim p A3.5Rak G : 600 - 699 Technology and Applied Sciences ( Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan ) (R G)Tersedia
07062022094641.563 19 Sim p A4.5Rak G : 600 - 699 Technology and Applied Sciences ( Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan ) (R G)Tersedia
07062022095641.563 19 Sim p A5.5Rak G : 600 - 699 Technology and Applied Sciences ( Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan ) (R G)Tersedia
Informasi Detil
Judul Seri
-
No. Panggil
641.563 19 Sim p A
Penerbit
Yogyakarta : Deepublish., 2019
Deskripsi Fisik
x, 139 hlm.; ilus.;tab.;17.5×25 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-209-994-4
Klasifikasi
641.563 19
Tipe Isi
other
Tipe Media
other
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cet. 1
Subyek
Kehamilan
Gizi Wanita Hamil
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
-
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
Komentar

You must be logged in to post a comment

PERPUSTAKAAN Universitas Kusuma Husada Surakarta (NPP : 3372052D2019200)
  • Information
  • Services
  • Librarian
  • Member Area
  • View My Stats

About Us

As a complete Library Management System, SLiMS (Senayan Library Management System) has many features that will help libraries and librarians to do their job easily and quickly. Follow this link to show some features provided by SLiMS.


Social Media

Search

start it by typing one or more keywords for title, author or subject

Keep SLiMS Alive Want to Contribute?

© 2025 — Senayan Developer Community

Powered by SLiMS
Select the topic you are interested in
  • Computer science, information & general works
  • Philosophy & psychology
  • Religion
  • Social sciences
  • Language
  • Pure Science
  • Applied sciences
  • Arts & recreation
  • Literature
  • History & geography
Advanced Search