PERPUSTAKAAN Universitas Kusuma Husada Surakarta (NPP : 3372052D2019200)

  • Beranda
  • Informasi
  • News
  • Bantuan
  • Pustakawan
  • Area Anggota
  • Pilih Bahasa :
    Arabic Bengali Brazilian Portuguese English Espanol German Indonesia Bahasa Jepang Melayu Persia Russian Thai Turkish Urdu
Image of Pangan, Gizi dan Kesehatan

Text

Pangan, Gizi dan Kesehatan

SUHAIMI, Ahmad - Personal Name;

Buku ini terdiri dari beberapa bab, bab pertama pendahuluan, bab kedua kemandirian pangan, bab ketiga ketahanan pangan, bab keempat ketahanan pangan berbasis sumber daya lokal, bab kelima kedaulatan pangan, bab keenam pangan dan gizi, bab ketujuh ekonomi pangan dan gizi, bab kedelapan gizi dalam daur kehidupan, bab kesembilan stunting dan masa depan Indonesia, bab kesepuluh pangan dan gizi sebagai pilar pembangunan SDM, bab kesebelas dimensi sosial budaya dan ekonomi, bab keduabelas kemiskinan dan konsumsi pangan, bab ketigabelas teknik pengukuran ketahanan pangan, bab keempatbelas pesan gizi seimbang dan bab terakhir overview: konsumsi pangan dan status gizi berbasis sumber daya lokal (studi kasus pada penduduk asli wilayah bantaran sungai di Kalimantan Timur).

Buku ini merupakan referensi memuat hal-hal secara teoritis, praktis mengenai Ketahanan Pangan, Konsumsi Pangan, dan Status Gizi Masyarakat. Agar mudah dimanfaatkan oleh peneliti, dosen, mahasiswa, pemerhati kesehatan masyarakat, LSM, dan konsultan CSR ketika melakukan kewajibannya, sehingga di dalamnya dicantumkan penjelasan, dan studi kasus pada wilayah penelitian.

Selain sebagai referensi masyarakat akademik, buku ini juga sangat membantu ibu rumah tangga dalam rangka menambah pengetahuan pangan, gizi dan kesehatan untuk mendistribusikan pangan secara proporsional pada anggota rumah tangga.

Pangan adalah Biological Basic Commodity yang merupakan sumber kalori, protein, mineral dan vitamin untuk memenuhi kebutuhan gizi. Dan pangan lebih jauh menjadi bagian yang sangat penting dalam kehidupan bernegara khususnya dalam sektor strategis perekonomian dan keamanan, karena sektor pangan merupakan industri massal yang melibatkan banyak orang mulai bidang produksi, pengolahan, distribusi, konsumsi dan sistem pendukung lainnya (Suhaimi, 2008).

Integritas pangan dan gizi dalam pembangunan merupakan perkembangan baru dalam kaidah pembangunan yang holistik. Sejak setengah abad aplikasi ilmu pangan dan gizi telah menjangkau bidang hak asasi manusia. Deklarasi Hak Asasi Manusia (HAM) tahun 1948 menyatakan bahwa “setiap orang berhak memperoleh pangan yang cukup”. Hal ini ditegaskan pada perjanjian Internasional tentang Hak Asasi Ekonomi, Sosial dan Budaya tahun 1972; Konvensi Hak-Hak Anak tahun 1990; Deklarasi Gizi Dunia tahun 1992; Word Conference on Human Right tahun 1993; Deklarasi Ketahanan Pangan Dunia tahun 1996 dan Simposium “Pendekatan HAM dalam Kebijakan dan Program Pangan dan Gizi” oleh PBB tahun 1999 (Soekirman, 2000).


Ketersediaan
07122020052612.3 Suh p C1.10Tandon Rak 11 C (R 11 C)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
07122020053612.3 Suh p C2.10Rak G : 600 - 699 Technology and Applied Sciences ( Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan ) (G)Tersedia
10012024110612.3 Suh p C3.10Rak G : 600 - 699 Technology and Applied Sciences ( Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan ) (Rak G)Tersedia
10012024111612.3 Suh p C4.10Rak G : 600 - 699 Technology and Applied Sciences ( Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan ) (Rak G)Tersedia
10012024112612.3 Suh p C5.10Rak G : 600 - 699 Technology and Applied Sciences ( Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan ) (Rak G)Tersedia
10012024113612.3 Suh p C6.10Rak G : 600 - 699 Technology and Applied Sciences ( Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan ) (Rak G)Tersedia
10012024114612.3 Suh p C7.10Rak G : 600 - 699 Technology and Applied Sciences ( Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan ) (Rak G)Tersedia
10012024116612.3 Suh p C9.10Rak G : 600 - 699 Technology and Applied Sciences ( Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan ) (Rak G)Tersedia
10012024115612.3 Suh p C8.10Rak G : 600 - 699 Technology and Applied Sciences ( Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan ) (Rak G)Tersedia
10012024117612.3 Suh p C10.10Rak G : 600 - 699 Technology and Applied Sciences ( Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan ) (Rak G)Tersedia
Informasi Detil
Judul Seri
-
No. Panggil
612.3 Suh p A
Penerbit
Yogyakarta : Deepublish., 2019
Deskripsi Fisik
xii, 197 hlm.: ilus.; tab.;biblio: hlm.177 - 187,;
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-209-660-8
Klasifikasi
612.3
Tipe Isi
text
Tipe Media
other
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cet.1
Subyek
GIZI--PANGAN
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
-
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
Komentar

You must be logged in to post a comment

PERPUSTAKAAN Universitas Kusuma Husada Surakarta (NPP : 3372052D2019200)
  • Information
  • Services
  • Librarian
  • Member Area
  • View My Stats

About Us

As a complete Library Management System, SLiMS (Senayan Library Management System) has many features that will help libraries and librarians to do their job easily and quickly. Follow this link to show some features provided by SLiMS.


Social Media

Search

start it by typing one or more keywords for title, author or subject

Keep SLiMS Alive Want to Contribute?

© 2025 — Senayan Developer Community

Powered by SLiMS
Select the topic you are interested in
  • Computer science, information & general works
  • Philosophy & psychology
  • Religion
  • Social sciences
  • Language
  • Pure Science
  • Applied sciences
  • Arts & recreation
  • Literature
  • History & geography
Advanced Search