PERPUSTAKAAN Universitas Kusuma Husada Surakarta (NPP : 3372052D2019200)

  • Beranda
  • Informasi
  • News
  • Bantuan
  • Pustakawan
  • Area Anggota
  • Pilih Bahasa :
    Arabic Bengali Brazilian Portuguese English Espanol German Indonesia Bahasa Jepang Melayu Persia Russian Thai Turkish Urdu
Image of Teori kurikulum : visi-visi yang saling bertentangan dan kekhawatiran tanpa henti

Text

Teori kurikulum : visi-visi yang saling bertentangan dan kekhawatiran tanpa henti

SCHIRO, Michael Stephen - Personal Name;

Teori Kurikulum



Visi-visi yang Saling Bertentangan dan Kekhawatiran Tanpa Henti

Deskripsi yang jelas, tidak bias, dan tepat mengenai filosofi kurikulum utama yang telah memengaruhi pendidik dan pengajaran di skolah selama satu abad terakhir.

Teori Kurikulum: Visi-visi yang Saling Bertentangan dan Kekhawatiran Tanpa Henti menganalisis empat visi pendidikan—Akademi Cendekiawan, Efisiensi Sosial, Berpusat Pembelajar, dan Rekonstruksi Sosial—supaya pembaca bisa merenungkan kepercayaan mereka terkait pendidikan dan secara lebih produktif berinteraksi dengan para pendidik yang mungkin memegang kepercayaan lain.

Keunggulan-keunggulan Buku Ini

Memberi perspektif historis mengenai asal mula ideologi-ideologi kurikulum
Memberi model mengenai bagaimana cara gerakan pendidikan dianalisis secara kritis
Menyoroti kerumitan kinerja kurikulum di konteks sosial tertentu
Memberi perhatian saksama terhadap bagaimana pendidik menggunakan bahasa untuk memberi makna pada asumsi yang sering tidak terucap


Ketersediaan
11042020009375.001 Sch t A1Tandon Rak 11 A (T 11 A)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
11042020010375.001 Sch t A2Sirkulasi Rak 3 F (R 3F)Tersedia
Informasi Detil
Judul Seri
-
No. Panggil
375.001 Sch t A
Penerbit
Jakarta : Indeks., 2017
Deskripsi Fisik
v, 341 hlm.; ilus.; Biblio.: hlm.325-334.; 25,5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-062-515-0
Klasifikasi
375.001
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cet. 1
Subyek
KURIKULUM
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
-
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
Komentar

You must be logged in to post a comment

PERPUSTAKAAN Universitas Kusuma Husada Surakarta (NPP : 3372052D2019200)
  • Information
  • Services
  • Librarian
  • Member Area
  • View My Stats

About Us

As a complete Library Management System, SLiMS (Senayan Library Management System) has many features that will help libraries and librarians to do their job easily and quickly. Follow this link to show some features provided by SLiMS.


Social Media

Search

start it by typing one or more keywords for title, author or subject

Keep SLiMS Alive Want to Contribute?

© 2025 — Senayan Developer Community

Powered by SLiMS
Select the topic you are interested in
  • Computer science, information & general works
  • Philosophy & psychology
  • Religion
  • Social sciences
  • Language
  • Pure Science
  • Applied sciences
  • Arts & recreation
  • Literature
  • History & geography
Advanced Search