Text
Dokumentasi Proses Keperawatan
Dokumentasi keperawatan adalah bukti pencatatan dan pelaporan yang dimiliki perawat dalam melakukan catatan perawat yang berguna untuk kepentingan klien, perawat, dan tim kesehatan dalam memberikan pelayanan kesehatan. Berdasarka komunikasi yang akurat, lengkap, dan tertulis yang dapat ditanggungjawabkan oleh setiap perawat. Penting bagi perawat dalam memberikan asuhan keperawatan (askep) mencatat hal-hal yang terjadi dalam lingkup tanggungjawabnya sehingga dapat meminimalisir tanggung gugat dari berbagai kemungkinan masalah yang dialami klien puas/tidak puas.
04032020013 | 651.504 261 Wah d A1 | Tandon Rak 11B (T 11 B) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain